Delapan Alat Penangkal Feng Shui Buruk



Delapan Alat Penangkal Feng Shui Buruk

1. Segala benda yang terang dan bersinar/benda yang bisa
memantulkan obyek lain. Termasuk dalam kategori ini adalah cermin
(Pa-Kua), lampu, kristal, dan sejenisnya.

2. Benda hidup/tiruannya. Tumbuhan, bunga segar, akuarium/kolam
ikan, binatang peliharaan, dan kura-kura kecil masuk dalam kategori
ini.

3. Benda yang dapat menghasilkan bunyi merdu. Seperti genta angin
berdenting, bel dalam berbagai bentuk, gong, kicauan burung, suara
air mengalir. Musik lembut, dan sebagainya.

4. Benda-benda yang bergerak memutar. Kincir/kitiran, pintu putar,
air mancur kecil, jam dinding pendulum, dan kipas angin termasuk
kategori benda ini.

5. Benda berat yang melambangkan obyek Yang. Contohnya batu
besar, patung.

6. Alat-alat elektronik modern. Alat-alat berikut ini dipercaya dapat
membangkitkan “Chi” dalam ruangan : tape recorder, radio, televisi,
dan komputer.

7. Benda yang panjang dan berlubang. Termasuk dalam kategori benda
ini adalah seruling (terutama dari bambu), dan genta angin modern.

8. Warna. Pertimbangan warna perlu pemikiran konsep yang melandasi
(misalnya warna sebagai simbol dari masing-masing 5 elemen alam).



Cara Konsultasi Feng Shui :
---> kirim data via email ( junianto.setyono@gmail.com )

o    data kelahiran semua penghuni
o    bentuk lahan, posisi jalan, arah utara
o    gambar denah (file jpeg atau file pdf) / menuliskan daftar kebutuhan ruang (jika bangunan belum ada)
o    cantumkan luas lahan (m2), luas bangunan (m2), & jumlah lantai bangunan (1 lantai, 2 lantai, dst)
o    cantumkan nomor handphone Anda.
---> konfirmasi via sms setelah kirim data ke : nomor hp yang tercantum pada judul yang paling atas.